Pemdes Bojongkulur melaksanakan Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) tenang penetapan calon penerima bantuan langsung tunai dana desa (BLT DESA) T.A 2024 pada hari Rabu, 27 Maret 2024